Kenapa CPM Pink Shortener fixed berbeda dari URLShort Lain

CPM Rate Pink Shortener

Cpm adalah bayaran yang kami berikan per 1000 views, bayaran ini tidak bersifat mutlak. Harga akan berubah-ubah seiring waktu. Sementara penghasilan yang di dapatkan dari penayangan iklan di web sponsor Pink Shortener lebih kecil dari pendapatan semua anggota member.

Agar Pink Shortener tetap bisa membayar semua anggota member yang maka CPM di turunkan menjadi Rp 42. CPM akan tetap berada di angka ini dan tidak akan mengalami penurunan lagi, di beberapa hari mendatang kemungkinan CPM akan di naikan hingga batas maksimal yang terbaik adalah 5$ atau Rp 70.000

Kemudian pink hanya menghitung 1 ip valid per hari. Dalam bidang per-iklanan untuk page views 1-500 kami tidak mendapatkan banyak untung dari kunjungan-kunjungan rendah. Kami baru bisa mendapatkan keuntungan ketika traffik mencapai ribuan. Jika Visit valid di hitung lebih dari 1 akan menyebabkan ketidak sesuaian antara penghasilan yang di dapat oleh iklan kami dan pendapatan member.

Sebagai contoh gambaran :
Anggaplah kami menghitung hingga 3x ip valid per hari, dan per klik kami berikan rate Rp 42. Jika member mendapat 300 klik, maka semua penghasilan member adalah 300 x 42 = Rp 12.600. Nah dalam segi periklanan 300 visit tersebut tidak mencapai penghasilan 12 ribu, mungkin hanya Rp1000-Ro3000.

Bayangkan kalau pink tidak profit, dan selalu merugi akibat memberikan nilai konversi yang lebih tinggi daripada pendapatan nya dari iklan. Pink tidak akan sanggup membayar para member, membayar biaya operasional, membayar paket-paket pelindung seperti IP detect, E-Banking, dan lain-lain.

So sampai di di sini jangan ada lagi yang mengeluhkan CPM rendah. Ada banyak URL Shortener atau safelinker di luaran sana yang menawarkan CPM tinggi. Tapi mereka sering bermasalah di bagian pembayaran, entah akun di banned, pending penarikan lama berbulan-bulan, hingga tidak dibayar sama sekali.

Sementara Pink URL Shortener memberikan kemudahan dalam hal penarikan. Dimana user bisa melakukan penarikan secara instan tanpa harus pending lebih lama. Dengan Rate penukaran lebih murah hanya Rp 10.000 saja sudah bisa menarik uang. Pelajanan yang kami berikan ini juga menggunakan dana loh, tapi tidak perlu khawatir biaya rendah untuk setiap transaksi.

Jika ingin menghasilkan uang yang banyak, semangat saja bekerja. Kumpulkan traffik, perbanyak jumlah konten, atau gunakan kode skrip kami untuk di pasang pada website atau blog.



Pink URL Shortener Tidak memberikan rate khusus Country

Karena ini pemendek URL lokal, perbedaan CPM untuk setiap negara nya menjadi tidak berlaku. Karena semua pengguna dan pengunjung yang ada 98% berasal dari indonesia, hanya kemungkinan 2% yang berasal dari negara dengan cpm tinggi. Kalaupun ada kemungkinan pengunjunh asal indonesia yang menggunakan VPN (Proxy).



CPM Pink shortener di perbaruhi pada 04/07/2022

Setelah beberapa bulan meluncurkan safelink dengan cpm tinggi akhirnya kami memutuskan untuk mengganti sistem cpm dengan smart pricing terbaru. Ide ini muncul ketika banyak hatter atau orang yang sering menjelekan layanan pink shortener dengan beragam hujatan karena klik valid sult.

Mereka berfikir kalau kami menghasilkan lebih banyak uang dari traffik mereka, padahal mimin sendiri masih mengalami kerugian dalam beberapa bulan terakhir. Sejak pertama kali di luncurkan pink mempunyai cpm 75rb / 1000 klik. Percobaan tidak membuahkan hasil, cpm terus di turunkan karena admin terus merugi setiap bulanya.

Sulit valid karena pada saat itu pink hanya menghitung real traffik dengan asal rujukan yang jelas, serta hanya mencatat 1 ip sebagai satu valid dalam sehari. Dan memberikan bayaran sebsar 50rb per 1000 klik valid. Jika di hitung per klik nya dapet 50, dan 1 visitor dari kamu kami tidak mendapatkan uang sebanyak itu. Pink membutuhkan 200-500 impressi agar bisa mendapatkan setidaknya Rp 50 atau 3000.

Sistem CPM sekarang berada pada level Rp 21.000 - Rp 31.450. klik valid dipermudah karena server menghitung satu ip bisa di hitung 5 kali valid. CPM akan menurun jika secara terus menerus mendapatkan visitor dengan IP yang sama. Sistem ini tentu akan membantu kami dalam pendistribusian penghasilan. Sebab iklan adsense jika di klik oleh pengguna yang sama setiap harinya cpc akan menurun, dan penghasilan menurun.

Sebagian besar pendapatan pink shortener berasal dari Adsense, sementara sisanya 20% berasal dari Propeller ads menggunakan iklan push notifications dan iklan hamparan layar.


Untuk pengguna yang memiliki target audiens berasal dari negara-negara dengan cpm tertinggi silakan hubungi admin

Marketing PM
Marketing PM Manager pink Shortener, pengelolah, moderasi, analisis, menjawab pertanyaan pakar, bug report, dan melakukan pembayaran kepada pengguna.
Hasilkan uang dengan Pink Shortener